Penjualan
Penjualan
merupakan transaksi yang dilakukan oleh konsumen dengan cara mengeluarkan uang
tunai maupun tidak tunai.
Penjualan dapat dikelompokan menjadi beberapa bagian seperti yang dikemukakan
oleh Basu Swastha DH (1998; 11) yaitu :
1.
1. Trade Selling
2. Missionary Selling
3. Technical Selling
4. New Businner Selling
5. Responsive selling
Faktor-faktor
yang mempengaruhi penjualan yaitu :
1.
Kondisi dan kemampuan penjual
2.
Kondisi Pasar
3.
Kondisi Organisasi Perusahaan
4.
Faktor lain
Langkah-langkah Dalam Proses Penjualan Menurut Philip
Kotler dialih bahasakan oleh Drs. Alexander Sindoro :
1.
Memilih Prospek dan Menila
2.
Prapendekatan
3.
Pendekatan
4.
Presentasi dan Demonstrasi
5.
Mengatasi Keberatan
6.
Menutup
7.
Tindak Lanjut
0 komentar:
Posting Komentar